Penambahan posisi ini membuat struktur pimpinan Kemendagri kian gemuk dan menimbulkan pertanyaan publik soal efisiensi anggaran di tengah dorongan pemerintah untuk melakukan penghematan belanja birokrasi.
Namun, pemerintah menegaskan kebijakan tersebut bukan pemborosan, melainkan langkah strategis untuk memperkuat koordinasi lintas wilayah serta memastikan pembangunan daerah berjalan efektif di era Presiden Prabowo Subianto yang menargetkan percepatan pemerataan nasional.
Baca dan Ikuti Media Sosial Tajuk Nasional, KLIK DISINI