Jumat, 24 Oktober, 2025

Presiden Prabowo Dipastikan Hadiri KTT ke-47 ASEAN di Malaysia, Bahas Relevansi ASEAN dan Isu Global

Sejumlah kesepakatan tingkat menteri bahkan telah dicapai, termasuk rencana kerja sama energi nuklir untuk kepentingan damai dan jaringan listrik terintegrasi ASEAN.

Di luar agenda utama, ASEAN juga akan mengundang negara mitra strategis, termasuk Presiden Brasil Luiz Inácio Lula da Silva, yang sebelumnya melawat ke Jakarta pada 22–24 Oktober 2025 untuk memperkuat hubungan bilateral dengan Indonesia sebelum menghadiri KTT di Malaysia.

Kehadiran Presiden Prabowo di forum ini diharapkan mempertegas posisi Indonesia sebagai poros stabilitas dan kekuatan ekonomi utama di Asia Tenggara, sekaligus memperkuat kerja sama regional yang inklusif dan berorientasi pada perdamaian.

Baca dan Ikuti Media Sosial Tajuk Nasional, KLIK DISINI

- Advertisement -spot_imgspot_img
Berita Terbaru
- Advertisement -spot_img
Berita Lainnya
Rekomendasi Untuk Anda
- Advertisement -spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini