Senin, 21 Juli, 2025

Skenario Lolos dan Ancaman Tersingkir Timnas Indonesia U-23 di Piala AFF U-23 2025

Dalam situasi ini, klasemen mini akan dibuat untuk menentukan siapa yang berhak lolos, berdasarkan selisih gol di antara ketiga tim.

Satu skenario “konyol” yang perlu diwaspadai adalah jika Indonesia kalah 0-2 dari Malaysia dan Filipina menang dengan skor berapa pun atas Brunei.

Dalam kondisi ini, Indonesia kalah head-to-head dari Malaysia dan Filipina, dengan selisih gol -1.

Filipina akan unggul dengan selisih +1, sedangkan Malaysia netral di 0.

Baca juga: Tak Mau Larut dalam Euforia Menang Besar atas Brunei, Timnas Indonesia U-23 Bidik Kemenangan atas Filipina

Artinya, Garuda Muda akan finis di posisi ketiga grup dan gagal melangkah ke semifinal.

Dengan demikian, meski hanya butuh hasil imbang untuk lolos, Indonesia tetap harus tampil penuh konsentrasi.

Kemenangan atas Malaysia adalah harga mati untuk menghindari drama klasemen dan memastikan tiket ke babak empat besar.

- Advertisement -spot_imgspot_img
Berita Terbaru
- Advertisement -spot_img
Berita Lainnya
Rekomendasi Untuk Anda
- Advertisement -spot_img

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini